Description
Judul Buku : Pembesaran Sapi Potong Secara Intensif
Penulis : Purnawan Yulianto & Cahyo S.
Penerbit : Penebar Swadaya
Tahun Terbit: 2010
Kode Buku : S02246
ISBN: 9789790024366
Buku Pembesaran Sapi Potong Secara Intensif ini memaparkan tentang teknik beternak sapi potong secara intensif dengan pilihan lokasi sesuai kebutuhan Anda. Bahkan, dengan luas 100 m2 saja, Anda sudah dapat mengusahakan ternak sapi potong. Waktu pembesaran pun dapat Anda pilih: 3 bulan, 9 bulan, atau 12 bulan.