Description
Judul Buku : Kiat Cerdas Menjadi Pengacara Sukses
Penulis : Minola Sibayang, SH & Ahmad Soleh
Penerbit : Raih Asa Sukses
Tahun Terbit : 2009
Kode Buku : SD01022
ISBN : 9789790130838
Kunci sukses seorang pengacara bukan hanya karena senioritas atau popularitasnya, tapi lebih kepada kemampuannya meyakinkan semua pihak, terutama aparat peradilan, dengan bukti-bukti yang memadai sehingga dapat memenangkan kasus. Buku Kiat Cerdas Menjadi Pengacara Sukses ini juga lahir dengan semangat memberi pencerahan agar kita semua bisa menciptakan sistem peradilan yang baik serta keadilan dalam hukum.