Description
Keunggulan buku ini :
- Menggunakan Kurikulum Merdeka PAUD.
- Dilengkapi panduan orangtua, Kompetensi Inti/Kompetensi Dasar, Indikator, Nilai Karakter, Kegiatan Saintifik, dan Tabel Penilaian, Kolom Paraf Orangtua dan Guru.
- Kegiatan yang bervariasi, meliputi mengasah kemampuan Kognitif, Fisik Motorik, Berbahasa, dan Sosial Emosional anak.
- Materi disajikan dengan konsep untuk terciptanya proses interaksi antara pendidik dengan anak melalui kegiatan bermain dalam suasana belajar yang menyenangkan, seru, dan mendidik.
Dilengkapi aktivitas yang sangat mudah dipahami untuk anak PAUD, seperti mencocokkan, memasangkan, mengenal, menghubungkan, menebalkan, mewarnai, melengkapi, dan lain-lain.